Pendidikan Islam: desain pembelajaran menuju Generasi Milenial Kafah (Gen-MK)

Fuad, Ah. Zakki (2023) Pendidikan Islam: desain pembelajaran menuju Generasi Milenial Kafah (Gen-MK). UINSA Press, Surabaya. ISBN 978-602-332-153-7

[thumbnail of Ah. Zakki Fuad_Pendidikan Islam.pdf] Text
Ah. Zakki Fuad_Pendidikan Islam.pdf

Download (11MB)

Abstract

Buku menawarkan berbagai konsep pendidikan yang bermuara pada terwujudnya Generasi milenial kafah yang mempunyai kualifikasi dan kompotensi keagamaan serta sains teknologi secara seimbang. Generasi Milenial kafah (Gen-MK) merupakan harapan dan cita-cita yang ingin diwujudkan penulis. Rangkaian konstruksi dan sistematisasi isi buku ini ditujukan sebagai jalan menuju cita-cita munculnya Generasi yang akan menjadi pewaris dunia dalam hal keilmuan pendidika Islam. Pikiran-pikiran terbaru yang berlatar belakang pandemi Covid-19 mengisi sebagian besar bab dalam buku ini, hal ini disebabkan pandemi telah merubah landscape pendidikan Indonesia terutama terlihat adalah pola interakasi edukatif di lembaga pendidikan yan selama masa pandemi berlangsung, pendidikan berbasis ruang kelas yang bertumpu pada pola interaksi langsung face to face untuk sosialisasi dan internalisasi pengetahuan tergantikan oleh media teknologi informasi internet berupa platform media digital seperti Google Classroom, Zoom, Google Meet, Whatsapp, Zenius, dan Quipper. Dengan kondisi seperti itu buku ini merespon dan menawarkan konstruksi serta formulasi bagaiman pendidikan tetap bisa berjalan baik dan berhasil maksimal.

Item Type: Book
Creators:
Creators
Email
["eprint_fieldname_creators_NIDN" not defined]
Fuad, Ah. Zakki
ah.zakki.fuad@uinsby.ac.id
2027047401
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Islam; Desain Pembelajaran; Generasi Milenial Kafah
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130302 Comparative and Cross-Cultural Education
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130306 Educational Technology and Computing
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130309 Learning Sciences
Divisions: Karya Ilmiah > Buku
Depositing User: Hary Supriyatno
Date Deposited: 26 Jun 2023 13:20
Last Modified: 26 Jun 2023 13:21
URI: http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/3190

Actions (login required)

View Item
View Item