Optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas pada Simpang Lima Krian-Sidoarjo menggunakan algoritma Welch-Powell

Utami, Wika Dianita and Naufal DS, Ahmad and Intan, Putroue Keumala (2020) Optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas pada Simpang Lima Krian-Sidoarjo menggunakan algoritma Welch-Powell. Jurnal Matematika, 2 (1). pp. 1-6. ISSN 2656-6303; 2656-9876

[thumbnail of Putroue Keumala Intan_Optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas pada Simpang Lima Krian-Sidoarjo menggunakan algoritma Welch-Powell.pdf] Text
Putroue Keumala Intan_Optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas pada Simpang Lima Krian-Sidoarjo menggunakan algoritma Welch-Powell.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (738kB)

Abstract

Simpang Lima Krian-Sidoarjo merupakan simpang lima dengan arah tujuan adalah Mojokerto, Wonoayu, Legundi, Pacet dan Sidoarjo sehingga pada simpang tersebut sering terjadi kemacetan. Sehingga membutuhkan beberapa solusi, salah satunya adalah optimasi waku tunggu lampu lalu lintas. Simpang Lima Krian-Sidoarjo dapat direpresentasikan dalam sebuah graf, dengan simpul menyatakan jalur yang dapat dilewati dalam persimpangan dan sisi menyatakan hubungan dua simpul yang saling melintas atau bersebrangan. Pada penelitian ini, digunakan metode pewarnaan graf yaitu pewarnaan simpul menggunakan Algoritma Welch-Powell untuk menentukan durasi yang optimum pada waktu tunggu lampu lalu lintas di Simpang Lima Krian-Sidoarjo. Berdasarkan hasil pewarnaan simpul diperoleh 5 bilangan kromatik. Hasil optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas yaitu durasi lampu merah pada ruas simpang arah Mojokerto efektif jika mengalami penurunan dan tidak efektif jika durasi pada lampu hijau bertambah, durasi lampu merah pada ruas simpang arah Wonoayu, Legundi, Pacet, Sidoarjo tidak efektif jika mengalami kenaikan dan efektif jika durasi pada lampu hijau mengalami penurunan. Penyelesaian optimasi waktu tunggu lampu lalu lintas menggunakan pewarnaan simpul Algoritma Welch-Powell memberikan keefektifan hingga 13.63%.

Item Type: Article
Creators:
Creators
Email
NIDN
Utami, Wika Dianita
wikadianita@uinsby.ac.id
199206102018012003
Naufal DS, Ahmad
naufaldzaky38@gmail.com
-
Intan, Putroue Keumala
puput.in@gmail.com
0728058802
Uncontrolled Keywords: Welch-Powell; pewarnaan graf; lampu Lalu Lintas
Subjects: 01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0101 Pure Mathematics > 010103 Category Theory, K Theory, Homological Algebra
01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0105 Mathematical Physics > 010502 Integrable Systems (Classical and Quantum)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Prodi Matematika
Depositing User: Samidah Nurmayuni
Date Deposited: 17 Jun 2022 03:27
Last Modified: 17 Jun 2022 03:27
URI: http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/2553

Actions (login required)

View Item
View Item