Penerapan metode autoregressive integrated moving average (arima) untuk prediksi bilangan sunspot

Yuliawanti, Felia Dria and Novitasari, Dian Candra Rini and Widodo, Nanang and Hamid, Abdulloh and Utami, Wika Dianita (2021) Penerapan metode autoregressive integrated moving average (arima) untuk prediksi bilangan sunspot. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan, 15 (3). pp. 555-564. ISSN 1978-7227; 2615-3017

[thumbnail of Wika Dianita Utami_Penerapan metode autoregressive integrated moving average (arima) untuk prediksi bilangan sunspot.pdf] Text
Wika Dianita Utami_Penerapan metode autoregressive integrated moving average (arima) untuk prediksi bilangan sunspot.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (733kB)

Abstract

Peristiwa magnetik pada matahari ditandai dengan salah satu tanda yaitu munculnya sunspot atau bintik matahari. Sunspot terletak di fotosfer matahari yang memiliki warna lebih gelap dari pancaran sekitarnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memprediksi bilangan sunspot dengan menggunakan metode ARIMA. Metode ARIMA dilakukan dengan melihat plot ACF dan PACF untuk mendapatkan model yang akan digunakan dalam prediksi. Penelitian ini menggunakan data bilangan sunspot yang dimulai dari bulan Januari tahun 1987 hingga bulan Desember 2019 sebanyak 396 data. Dari data tersebut didapatkan 4 model ARIMA yaitu ARIMA(3,1,2), ARIMA(3,1,1), ARIMA(2,1,2), ARIMA(2,1,1). Dari keempat model tersebut, model terbaik yang digunakan untuk prediksi yaitu ARIMA(2,1,2) dengan nilai AIC sebesar -884,87.

Item Type: Article
Creators:
Creators
Email
["eprint_fieldname_creators_NIDN" not defined]
Yuliawanti, Felia Dria
-
-
Novitasari, Dian Candra Rini
diancrini@uinsby.ac.id
2024118502
Widodo, Nanang
-
-
Hamid, Abdulloh
doelhamid@uinsby.ac.id
198508282014031003
Utami, Wika Dianita
wikadianita@uinsby.ac.id
199206102018012003
Uncontrolled Keywords: Prediksi; sunspot; autoregressive integrated moving average; ARIMA
Subjects: 01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0101 Pure Mathematics > 010107 Mathematical Logic, Set Theory, Lattices and Universal Algebra
01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0105 Mathematical Physics > 010501 Algebraic Structures in Mathematical Physics
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Prodi Matematika
Depositing User: Samidah Nurmayuni
Date Deposited: 15 Jun 2022 03:07
Last Modified: 15 Jun 2022 03:07
URI: http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/2519

Actions (login required)

View Item
View Item