Soraya, Irma (2023) Memacu Motivasi Belajar Bahasa Asing (Pengajar EFL). [Teaching Resource]
Irmas Soraya_book_Memacu Motivasi Belajar Bahasa Asing.pdf
Download (1MB)
Abstract
Buku ini mengkaji upaya-upaya yang harus dilakukan dalam memacu motivasi peserta didik untuk belajar menguasai bahasa asing. Hal ini untuk mencari bagaimana dosen menciptakan dan mempertahankan strategi motivasi yang dilakukan di kelas program studi pendidikan Bahasa Inggris? Bagaimana dosen prodi tersebut dalam mendorong retrospektif evaluasi diri yang positif dalam kelas EFL. Kajian yang dibahas dalam buku ini mengambil fokus kelas para dosen program studi pendidikan Bahasa Inggris UIN Sunan Ampel Surabaya. Dengan melalui analisis secara mendalam, diharapkan hasil dari kajian ini menjadi bahan pengembangan pengajaran yang nantinya bisa diadaptasikan oleh banyak tenaga pendidik, kependidikan maupun akademisi pada sistem pengajaran di kelas masing-masing, sehingga akan mampu meningkatkan hasil dari pembelajaran.
Item Type: | Teaching Resource |
---|---|
Creators: | Creators Email NIDN Soraya, Irma mozafyr@yahoo.com 2030096901 |
Uncontrolled Keywords: | Motivasi belajar; Bahasa Inggris |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130313 Teacher Education and Professional Development of Educators |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | S.Pd.I Abdun Nashir |
Date Deposited: | 30 May 2023 01:55 |
Last Modified: | 30 May 2023 01:56 |
URI: | http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/3162 |