Pendidikan Holistik Membentuk Kepribadian Utama

Yusuf, Arba'iyah (2021) Pendidikan Holistik Membentuk Kepribadian Utama. In: Mendesain SDM unggul melalui Pendidikan. CV. Revka Prima Media, Surabaya, pp. 109-146. ISBN 978-602-417-361-6

[thumbnail of Arbaiyah_Pendidikan Holistik Membentuk Kepribadian Utama.pdf] Text
Arbaiyah_Pendidikan Holistik Membentuk Kepribadian Utama.pdf

Download (6MB)

Abstract

Pendidikan holistik merupakan paradigma baru yang muncul di Amerika pada pertengahan abad 20 yang selanjutnya berkembang di negara-negara lain seperti Eropa, Australia, Singapura, dan Jepang. Dikatakan paradigma baru karena sebelum konsep pendidikan holistik di beberapa negara tersebut dikembangkan, pendidikan mengedepankan unsur teknologi, informasi, dan beberapa aspek berkaitan dengan pengembangan diri siswa dilihat dari unsur-unsur berkategori humanity yangdikembangkan oleh progressifisme maupun humanisme. Pendidikan yang lebih mengedepankan satu aspek ini disebut dengan extreme education.

Item Type: Book Section
Creators:
Creators
Email
NIDN
Yusuf, Arba'iyah
arba_gusti@uinsby.ac.id
2003056401
Uncontrolled Keywords: Pendidikan; Holistik; Kepribadian
Subjects: 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130202 Curriculum and Pedagogy Theory and Development
Divisions: Karya Ilmiah > Artikel Dalam Buku
Depositing User: Hary Supriyatno
Date Deposited: 11 Apr 2023 07:04
Last Modified: 13 Apr 2023 00:26
URI: http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/3098

Actions (login required)

View Item
View Item