Kholis, Nur (2006) Perempuan dalam posisi kepemimpinan pendidikan. In: Sertifikasi Kepala Madrasah, 27 Maret 2006, Fakultas Tarbiyah IAIN Sunan Ampel Surabaya. (Unpublished)
Nur Kholis_Perempuan dalam posisi kepemimpinan pendidikan.pdf
Download (1MB)
Abstract
Rendahnya jumlah wanita potensial dalam posisi kepimpinan telah menyebabkan kesenjangan gender tidak hanya di pendidikan tetapi juga di tempat kerjalainnya. Masyarakat telah menyepakati hanya laki-laki yang bisa menjadi pemimpin yang baik; oleh karenanya masyarakat masih tetap menolak akses wanita dalam kepemimpinan karena tidak sesuai dengan norma yang berlaku. Wanita yang menginginkan posisi kepemimpinan menghadapi hambatan-hambatan dan seringkali harus menyerah karena merasa tidak mampu mengatasi berbagai hambatan itu.Laki-laki dan perempuan memiliki gaya kepemimpinan yang berbeda, tapi perbedaan ini bukan berarti yang satu lebih baik dari lainnya. Kenyataannya, perilaku efektif kepemimpinan erat hubungannya dengan karakteristik yang dapat diatribusikan kepada feminitas
Item Type: | Conference or Workshop Item (Speech) |
---|---|
Creators: | Creators Email ["eprint_fieldname_creators_NIDN" not defined] Kholis, Nur nurkholis@uinsby.ac.id 2011036701 |
Uncontrolled Keywords: | Perempuan; kepemimpinan |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130308 Gender, Sexuality and Education |
Divisions: | Karya Ilmiah > Conference |
Depositing User: | Hary Supriyatno |
Date Deposited: | 01 Nov 2021 09:41 |
Last Modified: | 01 Nov 2021 09:41 |
URI: | http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/1685 |