Peran ulama di nusantara dalam mewujudkan harmonisasi umat beragama

Anwar, M.Khoiril and Afdillah, Muhammad (2016) Peran ulama di nusantara dalam mewujudkan harmonisasi umat beragama. Fikrah: Jurnal Ilmu Aqidah dan Studi Keagamaan, 4 (1). pp. 80-95. ISSN 2354-6174

[thumbnail of Muhammad Afdillah_Peran Ulama di Nusantara dalam Mewujudkan Harmonisasi Umat Beragama.pdf] Text
Muhammad Afdillah_Peran Ulama di Nusantara dalam Mewujudkan Harmonisasi Umat Beragama.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (221kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejarah Islam masuk di Nusantara. Mengetahui peran ulama dalam membangun harmonisasi umat beragama. Adapun penelitian ini mengangkat permasalahan tentang bagaimana Islam masuk di Nusantara, bagaimana peran ulama dalam mewujudkan harmonisasi umat beragama dan apa kontribusi keilmuan peran ulama bagi masa depan Islam di Nusantara. Islam masuk di Nusantara tak luput dari peranan ulama yang telah menyebarkan dakwah Islamnya kepada masyarakat. Kearifan lokal yang tidak tertinggal tetap berjalan bersama dengan Islam, sehingga masyarakat yang beragam dapat menerima dengan baik. Dari manuskrip yang ada dan ditunjang dengan penemuan arkeologi yang telah ditemukan di Nusantara masih belum jelasnya siapa dan kapan Islam masuk di Nusantara. Kepastiannya sulit untuk menemukan data yang tekait. Maka perlu mengerti sejauh mana ulama-ulama dahulu membawa Islam di Nusantara yang dapat diterima oleh seluruh lapisan masyarakat.

Item Type: Article
Creators:
Creators
Email
["eprint_fieldname_creators_NIDN" not defined]
Anwar, M.Khoiril
khoirilanwar69@gmail.com
--
Afdillah, Muhammad
m.afdillah@uinsby.ac.id
2021048202
Uncontrolled Keywords: Islam; harmonisasi; Nusantara; ulama; umat beragama
Subjects: 16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1601 Anthropology > 160104 Social and Cultural Anthropology
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1699 Other Studies in Human Society > 169999 Studies in Human Society not elsewhere classified
Divisions: Karya Ilmiah > Artikel
Depositing User: Abdun Nashir
Date Deposited: 22 May 2021 02:51
Last Modified: 08 Jul 2021 23:50
URI: http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/116

Actions (login required)

View Item
View Item