Nasaruddin, Nasaruddin (2010) تعليم اللغة العربية في ضوء مواجهة تحديات العولمة وتلبية متطلباتها: منهجا وسياسة. Al-Arabiyyah Li Annathiqin Bighayriha, 10. pp. 139-158. ISSN 1858-5221
Nasaruddin_تعليم اللغة العربية في ضوء مواجهة تحديات العولمة وتلبية متطلباتها منهجا وسياسة.pdf
Download (786kB)
Abstract
Makalah ini membahas fenomena globalisasi bahasa dan pengaruhnya terhadap bahasa Arab dan pembelajarannya. Di samping itu juga membahas strategi-strategi bidang kurikulum dan politik bahasa yang mungkin diambil dalam dunia pembelajaran bahasa Arab guna memanfaatkan fenomena globalisasi dan mengatasi tantangan-tantangan yang menyertainya. Hal ini sangat urgen mengingat bahasa Arab adalah bahasa dunia yang dipakai oleh masyarakat internasional dalam segala aspek kehidupan dan oleh karenanya tidak bisa menghindar dari setiap dinamika globalisasi. Selain itu, sebagai bahasa Asing bahasa Arab harus diajarkan melalui sistem pembelajaran yang bersandar pada politik pembelajaran bahasa yang kuat dan mapan agar bisa bersaing dengan bahasa-bahasa asing lain yang juga memanfaatkan globalisasi untuk kepentingannya. Di samping itu, globalisasi sendiri dapat menjadi ancaman tersendiri bagi eksistensi sebuah bahasa terutama bahasa Arab sebagai bahasa asing. Karena selain menyediakan berbagai media yang akan membuat sebuah bahasa semakain populer dan mendunia, pada saat yang sama globalisasi juga bisa menjauhkan sebuah bahasa dari para penuturnya karena ia menggiring manusia modern untuk berkomunikasi dengan bahasa yang lebih dominan dalam dunia globalisasi dan bukan dengan bahasa dimana mereka lahir dan tumbuh.
Item Type: | Article |
---|---|
Creators: | Creators Email NIDN Nasaruddin, Nasaruddin nasaruddin@uinsby.ac.id 2009097501 |
Uncontrolled Keywords: | Pembelajaran; metode |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130214 Teaching Arabic as a Foreign Language (Ta'lim al-'Arabiyah Lighairi al-Nathiqin Biha) Curriculum and Pedagogy > 13021406 al-Lughah al-'Arabiyyah li Aghradh al-Khash (Arabic for Specific Purposes) |
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab |
Depositing User: | Abdun Nashir |
Date Deposited: | 15 Oct 2021 09:00 |
Last Modified: | 15 Oct 2021 09:00 |
URI: | http://repository.uinsa.ac.id/id/eprint/1527 |